OPTIMALISASI PENGELOLAAN WEBSITE, DINKES PROVINSI NTB MENGGELAR PERTEMUAN PENINGKATAN KAPASITAS PENGELOLA WEBSITE TINGKAT KABUPATEN/KOTA
Mataram- Rabu 7 juni 2023 Dalam era globalisasi saat ini kebutuhan informasi merupakan hal yang mendasar bagi kehidupan bernegara dan bermasyarakat (basic needs civil society). Untuk lebih meningkatkan kualitas pengelolaan website lingkup Dinas Kesehatan tingkat Kabupaten/Kota...